Pelantar.id – Hampir semua negara terpapar coronavirus. Amerika Serikat menjadi negara teratas dengan kasus positif COVID-19 terbanyak. Worldometer.com per 28 Maret mencatat 104,256 kasus COVID-19 di negeri Paman Sam tersebut.

Memang kasus COVID-19 meningkat tajam di negara tersebut atau naik melebihi 100.000 dengan lebih 1.700 orang meninggal.

Setelah Amerika Serikat disusul negara Itali dengan kasus kematian yang membludak sekitar 9.134 orang. Itali sendiri sudah menyatakan negaranya lockdown untuk mengurangi penyebaran virus tersebut.

Sementara Indonesia tidak masuk ke dalam 10 negara terbanyak, namun hingga saat ini kasus COVID-19 di Indonesia mencapai 1.155 orang. Dengan jumlah korban meninggal dunia 102 orang per 28 Maret 2020.

Berikut ini daftar 10 negara dengan kasus COVID-19 terbanyak.

sumber: worldometers.com

sumber: worldometers.com